Game Hello Neighbor Berbahasa Indonesia Episode Terbaru 2023.

Game Hello Neighbor merupakan salah satu game dengan tampilan antar muka yang luar biasa dan bisa kalian mainkan di smartphone android. Karena tampilan grafisnya yang cukup tinggi, maka game ini pun membutuhkan kapasitas ruang yang cukup besar. Tapi hal itu sepadan lah, dengan apa yang akan sobat temukan di dalam game ini.

Karena kesuksesannya, akhirnya game ini di buatkan sekuelnya yang rilis pada tahun ini. Nah, sebelum sobat main sekuel kedua dari game ini. Yuk, mari kita nostalgia dulu dengan melihat reviewnya.

Review Singkat Game Hello Neighbor

Sesuai dengan judulnya, game ini mengangkat tema kehidupan bertetangga. Namun di kemas dengan balutan cerita dan adegan horror yang menegangkan. Di sepanjang game, kalian akan menemukan berbagai adegan berbahaya yang membuat jantung hampir copot deh pokoknya.

Mengusung tampilan layar yang sangat nyata membuat sobat gamers akan bisa merasakan nuansa horrror menjalari seluruh tubuh. Karena memang tampilan game ini begitu nyata dengan grafis yang luar biasa detail.

Game dari Borderland Gearbox ini sendiri tidak hanya tampil dalam versi mobile. Namun juga hadir dalam platform lain seperti Nintendo Switch, PS 4, Xbox One hingga Hello Neighbor PC

Alur Cerita Game Hello Neighbor

Game ini mengusung tema horror yang menceritakan pengalaman seorang anak laki laki yang tengah bermain di lingkungan sekitar rumahnya. Namun dia menyadari jika ada sesuatu terjadi di rumah tetangganya karena mendengar suara teriakan yang keras.

Dia pun mendekati rumah tersebut untuk mencoba mencari tahu apa yang terjadi. Dirinya pun melihat tetangganya yang bernama Neighbor sedang mengunci sesuatu di ruang bawah tanah.

Karena rasa penasaran, dia pun mencoba memeriksa ruang bawah tanah tersebut hingga akhirnya ketahuan oleh si tetangga. Nah, di sinilah petualangan horror penuh adegan mencekam di mulai.

Game ini mampu memberikan situasi horror yang mencekam dan bahkan tidak pernah sobat temukan pada game lainnya. Tak hanya penuh dengan teka teki dan misteri, game ini juga penuh dengan kejadian janggal dan aneh di luar nalar.

Tak heran jika Hello Neighbor Full Game ini sudah mendapatkan 10 juta kali download di Google Play Store. Dan bahkan kini akan rilis sekuel keduanya loh.

Game Play Hello Neighbor

Tujuan utama dari game ini adalah untuk bersembunyi dari tetangga atau The Neighbor. Karena jika tertangkap, sudah pasti sobat akan di bawa dan di kurung ke dalam penjara bawah tanah. Atau akan mengalami kejadian yang jauh lebih buruk.

Di dalam game ini, kalian bisa menemukan beberapa item yang bisa sobat gunakan untuk bersembunyi ataupun untuk mengakses beberapa area di dalam rumah. Di sini sobat juga harus beberapa teka teki yang di dalamnya berisikan jebakan maut.

Hal inilah yang membuat game tersebut cukup menantang untuk di mainkan. Sehingga memiliki banyak penggemar. Sehingga kemunculan sekuel kedua dari game ini menjadi salah satu kabar baik baik sejumlah gamers yang memang sudah sangat menantikannya.

Tapi tenang, kali ini saya tidak akan membahas Hello Neighbor 2 Download TinyBuild. Namun akan memberikan link download untuk versi pertama selagi kita menunggu sekuelnya ya.

Download Hello Neighbor Gratis

Spesifikasi Game

Name GameHello Neighbor
PublishertinyBuild
KategoriAdventure
Fitur ModUnlocked All
Version Aplikasi1.0
Ukuran Aplikasi1G
LisensiGratis
KompatibleAndroid 6.0
Link Download<<KLIK DI SINI>>

Fitur-fitur Cheat dan Benefit Game Hello Neighbor

1. Unlocked All

Fitur utama dari game ini adalah semua fitur yang ada di dalamnya terbuka sehingga kalian bisa mengaksesnya dengan bebas. Termasuk fitur, item dan gems premium yang bisa sobat gamers gunakan secara gratis tanpa harus melakukan pembelian.

Tentu saja dengan adanya fitur ini, sobat akan lebih mudah dalam menjalankan setiap misi yang ada. Apalagi misi dari game Hello Neighbor ini terbilang gampang gampang susah.

Karena selain harus sembunyi, sobat juga harus menyelesaikan dan membuka teka teki misteri yang ada di dalam game ini. Agar bisa melanjutkan ke misi selanjutnya dan meraih level yang lebih tinggi.

Sehingga pada versi mod apk ini, pembelian di dalam aplikasi sudah tidak ada dan memungkinkan pengguna untuk dapat mengakses game ini secara bebas tanpa batas.

2. No Ads

Melalui proses modifikasi membuat para modder berhasil menghilangkan game yang ada di dalamnya. Sehingga dengan versi mod apk ini kalian tidak akan melihat tampilan iklan yang mengganggu lagi di dalam game.

Dengan begitu, sobat gamers pun bisa bermain dengan lebih santai karena game ini memilkiki tampilan yang jauh lebih rapi dan ramah untuk pemainnya.

3. Grafis Memukau

Salah satu kelebihan dari game ini memang terletak pada grafisnya yang luar biasanya memukau. Dengan teknologi 3 D dan tampilan yang bersih membuat game ini nyaman dan ramah untuk mata pemainnya.

Dengan begitu, para pemain di jamin tidak akan cepat bosan saat menyelesaikan semua misi yang ada di Hello Neighbor Apk ini.

Anehnya, meski game ini bertema horror dengan game play dan alur cerita yang mencekam. Namun tampilan animasinya tidak terlihat menyeramkan sama sekali. Akan tetapi tetap saja, game ini mampu memberikan suasana menegangkan.

4. No Root

Tidak perlu takut untuk instal game ini karena kalian tidak perlu melakukan proses rooting untuk memasangnya di perangkat yang kalian gunakan untuk bermain game. Karena proses root tidak hanya sulit di lakukan terutama oleh pemula namun juga beresiko membuat perangkat yang sobat miliki rusak.

Dengan begitu, game ini cukup menjanjikan untuk kalian mainkan meski untuk mengisntalnya masih harus menggunakan cara manual ya.

Fakta Game Hello Neighbor

Sebagai game yang cukup populer, mungkin ada beberapa hal yang belum banyak orang tahu mengenai game ini dan berikut adalah beberapa faktanya:

1. Bukan Game untuk Anak Anak

Meskipun kesan pertama yang akan kalian dapatkan dari game ini adalah tampilan grafisnya yang lucu dan unik karena menggunakan teknologi 3 D. Dengan menggabungkan tampilan animasi ala lego.

Namun siapa sangka jika game ini sebenarnya bukanlah untuk anak anak atau player di bawah umur. Sebab game ini mengusung tema horror yang mencekam yang mana alur ceritanya cukup sadis dan banyak adegan tidak pantas.

Game ini sendiri memiliki label 12+ yang artinya kalian harus berusia 12 tahun ke atas untuk boleh memainkannya.

2. Punya Ukuran yang Besar

Untuk memainkan game ini, kalian membutuhkan perangkat android dengan ruang penyimpanan besar. Karena game ini sendiri punya ukuran file yang terbilang sangat besar yakni hingga 1,2 GB.

3. Sekuel Keduanya Baru Rilis

Dengan ketenaran dari game ini, maka rilislah sekuel kedua dari Hello Neighbor Hide and Seek pada 6 November 2022 kemarin. Tapi karena masih baru, informasi mengenai game ini pun masih sedikit.

Tapi saya janji akan kembali untuk membawakan review dari sekuel keduanya ini ya.

Maka dari itu, sebaiknya pantengin terus website Si Pinter Dindik Cilegon karena nanti saya akan kembali dengan membawakan ulasan mengenai sekuel dari Game Hello Neighbor. Untuk sekarang sobat bisa download versi pertamanya dengan klik link di atas.

Game Menarik Lainnya:

Originally posted 2022-12-08 08:57:11.